BijakFun

Washington DC Buka Program Pelatihan untuk Anak Disabilitas

Washington DC menciptakan sebuah program pelatihan khusus untuk anak-anak disabilitas

2,644  views

KamiBijak.com, Hiburan – Untuk dukung askes di dalam dunia kerja yang inklusif, Washington DC menciptakan sebuah program pelatihan khusus untuk anak-anak disabilitas.

Why It's Time to Launch the Disability Justice Initiative - Talk Poverty

Sekitar dari 26 persen anak di usia diatas 18 tahun di Amerika Serikat hidup dengan keadaan disabilitas.

Tetapi cuma sekitar 19 persen dari jumlah tersebut yang memiliki pekerjaan tetap.

Pemda Washington DC memiliki tujuan untuk meningkatkan rasio pekerja disabilitas agar lebih tinggi, dengan cara terjun langsung ke berbagai SMA dan membantu siswa disabilitas menuju ke dunia kerja.

Google Paints Stunning Portraits of Disability Rights Heroes on Washington,  D.C., Steps

Hal ini diumumkan oleh Andrew Reese, seorang Direktur Departemen Layanan Disabilitas Washington FC yang sepenuhnya mendukung dalam pemberdayaan dan keseimbangan akses untuk disabilitas, khususnya untuk mencapai karir tersebut.

Ricardo Bell seorang disabilitas penerima program bantuan tersebut mengaku mendapat banyak sekali manfaat

Bahkan dirinya bekerja di dua tempat, dan memiliki cita-cita membuka restorannya sendiri. (MG/Dicky)

Sumber: kompas.tv

 
Jangan lupa subscribe, tinggal komentar, dan share. 
KamiBijakID Channel: http://bit.ly/KamiBijakIDChannel   
 
 

Terima kasih sudah menonton. Like, Follow, dan subscribe Anda sangat berarti bagi kami untuk menambah semangat membuat konten yang lebih bermanfaat.